Selamat Datang Di Website Resmi Tribrata News Polres Kulonprogo KAMI MEMANG BELUM SEMPURNA, TAPI KAMI BERUSAHA UNTUK MENJADI YANG TERBAIK

Entri yang Diunggulkan

Polri Dukung Ketahanan Pangan, Produksi Jagung Indonesia Meningkat pada Triwulan pertama 2025

  Jakarta, 28 April 2025 – Indonesia mencatatkan lonjakan produksi jagung yang signifikan pada triwulan pertama tahun 2025. Berdasarkan hasi...

Rabu, 24 Mei 2023

Melalui Sambang Pos Kamling, Bhabinkamtibmas Kalurahan Kebonrejo Sampaikan Pesan Kamtibmas

 

 


TEMON. Bhabinkamtibmas Kalurahan Kebonrejo Aipda Mulyadi melaksanakan sambang pos kamling di Pos kamling Dusun Seling   ,  Kalurahan Kebonrejo,    Kapanewon Temon, Kulon Progo, Selasa (23/05/2023).

 

Sambang pos kamling adalah kegiatan rutin yang dilakukan oleh anggota Bhabinkamtibmas Polsek Temon guna menjalin komunikasi dan keakraban dengan masyarakat.

 

Dalam kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas memberikan imbauan kepada warga yang sedang jaga pos kamling agar selalu meningkatkan kewaspadaan guna menciptakan kamtibmas yang kondusif di lingkungan tempat tinggalnya masing-masing.

 

“Dengan kegiatan sambang pos kamling dan patroli dialogis ini kita dapat saling bertukar informasi, serta dapat lebih dekat untuk menjalin silaturahmi dengan warga,” ujar Aipda Mulyadi.

 

 

0 komentar:

Posting Komentar